Tips Sukses Masuk STAN dengan Cara Ini

  • Psms
  • Jun 26, 2019
cara daftar STAN

STAN atau kepanjangannya Sekolah Tinggi Akuntansi Negara. Salah satu perguruan tinggi kedinasan yang sangat terkenal di Indonesia adalah STAN.  Karena prospek kerjanya yang jelas, serta gaji dan tunjangan yang besar, tak heran bila Perguruan Tinggi yang memiliki Ikatan Dinas dengan Kementerian Keuangan  ini menjadi favorit dibanding Sekolah Tinggi lainnya.

Dengan adanya prospek kerja yang aman dan tunjangan yang besar tersebut membuat STAN diperebutkan banyak seluruh calon mahasiswa di seluruh Indonesia. Ujian Saringan Masuk STAN atau yang bisa disebut USM dengan adalah seleksi yang memiliki persaingan yang cukup sulit.

Untuk itu, bagi kamu yang tertarik untuk masuk atau lolos STAN, kamu bisa membaca artikel ini.

Mengetahui Cara Daftar STAN dan Persyaratannya

Salah satu hal yang harus diperhatian dalam seleksi masuk STAN adalah kamu harus mengetahu cara daftar STAN. Yang perlu kamu lakukan dalam cara daftar STAN adalah dengan membuka website resminya, yakni https://sscasn.bkn.go.id da kemudian registrasi diri.

Kemudian, setelah membuka webiste tersebut cara daftar STAN selanjutnya adalah kamu akan diarahkan untuk mengisi biodata dan mengunggah dokumen-dokumen yang dibutuhkan.

Setelah registrasi online, cara daftar STAN kemudian kita perlu untuk mengisi formulir pendaftaran online melalui portal website: http://spmb.pknstan.ac.id.

Mempersiapkan Mental

Selain mengetahui bagaimana alur dan cara daftar STAN hal lain yang perlu dipersiapkan secara matang adalah mental. Untuk itu, persiapan mental dan fisik serta kegigihan penting untuk dapat lolos masuk STAN.

Dalam USM STAN, terdapat tiga tahap pengujian, yakni ujian tertulis, ter kesehatan fisik, wawancara, dan tes kemampuan dasar. Namun, tes kemampuan dasar ini baru saja dijalankan sejak tahun 2016.

Pertimbangkan Jurusan yang akan diambil

Selain itu, untuk bisa masuk dan lolos STAN kamu perlu memperhitungkan jurusan yang akan dipilih. Sekadar informasi, dari tahun ke tahun, jurusan perpajakan adalah jurusan yang paling anyak dipilih dan menjadi favorit peserta.

Sebab, jurusan perpajakan memilki kuota yang paling banyak menerima mahasiswa di kampus ini. Sebagai catatan, setiap jurusan memprioritaskan calon mahasiswa yang memilih jurusan tersebut sebagai pilihan pertamanya.

Persiapkan dengan Matang dan Kuasai Materi Ujian

Dari semua tips di atas, tips terpenting untuk lolos STAN adalah dengan mempersiapkan diri secara matang. Kamu bisa memulai dengan membuat program belajar. Selain itu, untuk menambah ilmu dan materi kamu juga bisa melakukan bimbingan belajar.

Salah satu bimbel online yang bisa kamu gunakan adalah RuangGuru. Sebab, RuangGuru memilki ribuan soal beserta pembahasannya, yang bisa kamu manfaatkan untuk metode belajarmu dalam mempersiapkan tes masuk STAN.

Selain itu, RuangGuru juga menawarkan berbagai fitur menarik untuk mendukung proses belajar mengajar. RuangBelajar misalnya. Di RuangBelajar kita bisa belajar melalui video yang dikemas dengan visual yang menarik, sehingga memudahkan kita untuk memahami materi yang diajarkan.

Related Post :